Penasaran ingin melihat buaya terbesar di dunia ? Pada zaman purba, buaya raksasa merupakan hal yang tidak aneh, tapi kalau ada buaya raksasa muncul pada zaman modern ini, jelas akan menggegerkan seluruh penduduk dunia. Emang pernahkan ada buaya terbesar di dunia yang pernah ditemukan ? Padahal buaya terbesar saat ini yang ada, rekornya masih dipegang oleh buaya muara yang panjangnya sekitar 5 meteran.
Berikut ini beberapa berita yang menghebohkan seputar penemuan buaya terbesar di dunia di berbagai tempat.
Buaya Sungai Benin
Ditemukan di benua Afrika, tepatnya di negara Nigeria, sekitaran aliran sungai Benin, dengan panjang tubuh sekitar 11 meter.
Buaya Krys
Buaya ini ditemukan di kota Normanton, Queensland, Australia pada tahun 1957. Panjang tubuhnya berukuran 8,64 meter dengan berat lebih dari 1 ton. Lebar tapak kakinya mencapai 25 cm dan jarak antara 2 kaki belakangnya sekitar 1 meter. Panjang ekornya sekitar 3,8 meter. Dinamai Krys, karena buaya ini dibunuh oleh pemburu buaya profesional Krystina Pawlowski. Gambar dibawah ini adalah reflikanya, bukan aslinya.
Buaya Pocho
Ditemukan di Puerto Rico dengan berat sekitar 1 ton dan panjang tubuh 5 meter. Buaya ini merupakan buaya raksasa yang paling jinak dan bersahabat dengan manusia.
Buaya Cassius
Ditemukan di Green Island, Australia pada tahun 2008. Panjang tubuhnya sekitar 5,6 meter dan diperkirakan berusia sekitar satu abad.
Buaya Lolong
Ditemukan di Filipina bagian selatan pada bulan September 2011 dengan ukuran 6,17 meter dan bobot sekitar 1075 kg. Usianya sekitar 50 tahunan.
Buaya Sangatta atau Buaya raksasa Kalimantan
Ditemukan di Kalimantan, negeri kita tercinta. Punya ukuran tubuh sekitar 7 meter dan bobot tubuhnya sekitar 1 ton.
Itulah buaya raksasa sebagai buaya terbesar di dunia yang pernah ditemukan sampai saat ini.
Berikut ini beberapa berita yang menghebohkan seputar penemuan buaya terbesar di dunia di berbagai tempat.
Buaya Sungai Benin
Ditemukan di benua Afrika, tepatnya di negara Nigeria, sekitaran aliran sungai Benin, dengan panjang tubuh sekitar 11 meter.
Buaya Krys
Buaya ini ditemukan di kota Normanton, Queensland, Australia pada tahun 1957. Panjang tubuhnya berukuran 8,64 meter dengan berat lebih dari 1 ton. Lebar tapak kakinya mencapai 25 cm dan jarak antara 2 kaki belakangnya sekitar 1 meter. Panjang ekornya sekitar 3,8 meter. Dinamai Krys, karena buaya ini dibunuh oleh pemburu buaya profesional Krystina Pawlowski. Gambar dibawah ini adalah reflikanya, bukan aslinya.
Buaya Gustave
Buaya ini tinggal di sungai Gurguzi, Burundi, Rwanda, Afrika. Saat ditemukan usianya sekitar 68 tahun dengan panjang sekitar 6 meter dan berat 1 ton.
Buaya Pocho
Ditemukan di Puerto Rico dengan berat sekitar 1 ton dan panjang tubuh 5 meter. Buaya ini merupakan buaya raksasa yang paling jinak dan bersahabat dengan manusia.
Buaya Cassius
Ditemukan di Green Island, Australia pada tahun 2008. Panjang tubuhnya sekitar 5,6 meter dan diperkirakan berusia sekitar satu abad.
Buaya Lolong
Ditemukan di Filipina bagian selatan pada bulan September 2011 dengan ukuran 6,17 meter dan bobot sekitar 1075 kg. Usianya sekitar 50 tahunan.
Buaya Sangatta atau Buaya raksasa Kalimantan
Ditemukan di Kalimantan, negeri kita tercinta. Punya ukuran tubuh sekitar 7 meter dan bobot tubuhnya sekitar 1 ton.
Itulah buaya raksasa sebagai buaya terbesar di dunia yang pernah ditemukan sampai saat ini.